KESEJAHTERAAN EKONOMI ISLAM


Kesejahteraan
Ilmu ekonomi pada umumnya sebagai teori, hanyalah mempelajari tingkah laku alamiah manusia.Tingkah laku alamiah yang berlaku umum dan selalu terjadi berulang-ulang biasa disebut hukum ekonomi.
Pengetahuan mengenai hukum ekonomi ini, selanjutnya dipergunakan oleh masyarakat guna mendasari berbagai kebijaksanaan ekonomi dalam rangka meraih suatu tujuan. Salah satu tujuan dari kebijaksaan ekonomi yang dapat disebutkan disini adalah untuk mencapai masyarakat adil dan makmur, misalnya: Ilmu ekonomi sendiri sebagai teori hanya menghasilkan kaidah-kaidah tingkah laku alamiah, karena pada saat ini ilmu ekonomi telah menjadi ilmu murni. Ilmu ekonomi yang bersifat terapan yang menelaah berbagai kebijaksanaan dalam rangka meraih tujuan tertentu biasa disebut Political Economy.
Tujuan kebijaksanaan ekonomi dalam Islam adalah unntuk meningkatkan ketaqwaan kepad Allah SWT.

1.      Firman Allah
“ Hai orang-orang yang beriman, janganlah kamu saling memakan harta sesamamu dengan jalan bathil, kecuali dengan jalan perniagaan yang berlaku dengan suka sama suka diantara kamu, dan janganlah kamu membunuh dirimu, dan seseungguhnya Allah Maha Penyanyang kepadamu. (QS. An-Nisa’(4):29).”

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "KESEJAHTERAAN EKONOMI ISLAM"

Post a Comment